SOSIALISASI KEGIATAN BANTER MELAJU
Dinas Peternakan dan Perikan...
Kegiatan ini dimaksutkan untuk memberikan pembinaan awal kepada kelompok tani ternak berkaitan dengan mekanisme pemberian hibah yang akan mereka terima terutama berkaitan dengan kewajiban kewajiban kelompok tani dalam pelaksanaan.
Kegiatan hibah disamping itu dilaksanakan pembinaan untuk meningkatkan pemberdayaan kelompok tani ternak agar mampu menjadi kelompok kelompok tani yang lebih maju dan mandiri kedepannya dan mampu membudidayakan ternak yang akan diterimanya dengan baik.
Diharapkan kegiatan ini mampu meningkatkan kesejahteraan petani peternak di grobogan dan mampu meningkatkan populasi ternak di grobogan.